-->

Cara Mengatasi notifikasi Install updates and shutdown pada saat mematikan komputer di Start Menu Windows

Pernahkah kamu menemukan kendala notifikasi "Install Update And Shutdown pada saat kamu ingin mematikan komputer, biasanya pada menu untuk mematikan laptop atau komputer akan terlihat shutdown, namun bagaimana jika tulisan shutdown tergantikan oleh tulisan " Install Update" tentunya kamu akan merasa bingung dan merasa terganggu dengan adanya notifikasi tulisan Install anda Update pada jendela shutdown pc atau laptop.Sebenarnya apa maksud dari Install and Update pada jendela shutdown laptop atau pc ini, Install and Update sebagaimana yang kita tahu update adalah pembaharuan atau diperbaharui, jadi jika kamu melihat ada tulisan notifikasi " Install dan update pada pc atau laptop kamu secara tiba tiba, itu artinya windows pada pc atau laptop yang kamu pakai ingin memberikan penawaran atas update atau pembaharuan yang tersedia jika kamu ingin memperbaharui system,tujuan dari update ini tentunya untuk meningkatkan kestabilan serta performa pc atau laptop windows yang kamu gunakan


Cara-Mengatasi-notifikasi-Install-updates-and-shutdown-pada-saat-mematikan-komputer-diStart-Menu-Windows


Biasanya pada saat system update atau system sudah diperbaharui akan ada fitur baru yang ditambahkan, dengan adanya fitur baru yang ditambahkan tentunya akan memberikan kinerja yang bagus untuk pc atau laptop Namun, apa jadinya jika proses update install update ini memakan waktu yang cukup lama, jika kamu memilih untuk Menginstall serta update system dalam jangka waktu yang cukup lama,tentunya akan mengganggu jika saja kamu terburu buru untuk mematikan laptop atau komputer.

Nah, untuk itu admin akan ulas dalam artikel ini cara mengatasi notifikasi " install and update windows pada saat ingin shutdown pc atau mematikan komputer, apabila install and update windows sudah diperbaiki maka tidak akan muncul pada pada jendela start, berikut cara menghilangkan tulisan " install and update pada jendela start ingin shutdown,semoga jika sudah kamu perbaiki maka tulisan " install and update bisa teratasi

  • Silahkan tekan tombol " Windows + R pada keyboard,maka akan muncul jendela untuk menjalankan Run Command,apabila jendela Run sudah muncul,maka silahkan kamu isi ruang kosong atau ketikan pada jendela RUN tersebut dengan tulisan" Regedit " kemudian ENTER untuk proses selanjutnya

  • Maka akan muncul kembali jendela baru yang berisi file file penting, kemudian kamu cari tulisan " HKEY_CURRENT_USER\sofware\policies\microsoft\windows

  • Pada posisi Windows, kamu buat key baru dengan nama" Windows Update" cara membuat key baru sangat muda, sama dengan cara membuat folder baru. Klik kanan pada ruang kosong, kemudian pilih "NEW" dan klik "KEY"

  • Masuk ke folder windows update, kemudian buat lagi key baru dengan nama" AU" untuk lebih jelasnya bisa kamu lihat dengan urutan berikut" HKEY_CURRENT_USER\Sofware\policies\Microsoft\Windows Update\\AU

  • Selanjutnya isi Nilai Dword baru dengan Nama " NoAUAsDefaultshutdownoption" kemudian isi Nilainya menjadi 1
Apabila sudah kamu lakukan settingan cara mengatasi notifikasi install update pada saat ingin shutdown tidak akan muncul lagi.Nah, itulah cara mengatasi apabila pc atau laptop kamu mengalami install update pada jendela Shutdown, semoga dengan adanya artikel cara menghilangkan install and update shutdown ini bisa membantu kamu yang masih bingung untuk menghilangkan install and update dan cara membatalkan install and update pada shutdown.

Baca Juga Artikel Terkait

0 Response to "Cara Mengatasi notifikasi Install updates and shutdown pada saat mematikan komputer di Start Menu Windows"

Post a Comment

Terima kasih telah berkunjung ke Blog ini, silahkan berkomentar dengan sopan dan sesuai dengan topik pembahasan. Komentar berisi Link Aktif, Promosi Produk Tertentu, J*di, P*rn*, Komentar berbau SARA dan Permusuhan, tidak akan dipublish/Lansung Admin HAPUS. Terima Kasih