Paket internet Telkomsel murah memang banyak dicari oleh pengguna internet kususnya pengguna smartphone. Tujuan membeli paket internet telkomsel murah adalah untuk menghemat pengeluaran. Telkomsel memiliki jenis paket internet yang bisa kamu pilih untuk diaktifkan, salah satu paket internet telkomsel yang akan kita bahas dalam artikel ini yaitu paket internet telkomsel murah 4G Unlimited terbaru. Jaringan internet telkomsel 4G adalah jaringan terbaik dengan jangkauan yang luas hingga kepelosok tanah air. Itulah penyebabnya sampai saat ini banyak orang yang memilih Telkomsel sebagai pilihan provider untuk berkomunikasi.
Untuk menunjang mobilitas kita dalam sehari-hari dalam mengakses dan menggunakan internet, pastinya kita semua menginginkan koneksi yang cepat dan stabil.Cara mengaktifkan paket internet telkomsel bisa kamu beli melalui kode *363#, isi kuota melalui voucher maupun menggunakan aplikasi mytelkomsel.
Baca Juga: Paket Ketengan Konference Telkomsel
Pilih kuota internet Telkomsel yang sesuai dengan kebutuhan penggunaan internet kamu, pastikan masa aktif telah sesuai dan mencukupi untuk akses internet. Lakukan pengisian pulsa secara teratur agar tidak habis masa aktif kartu, cara cek sisa pulsa telkomsel atau cara cek sisa paket internet telkomsel serta cek masa aktif telkomsel melalui ussd *888# atau menggunakan aplikasi mytelkomsel. Dengan mengisi pulsa secara teratur kartu telkomsel dapat aktif terus.
Jika kamu tidak mengisi pulsa secara teratur, apalagi dalam jangka waktu yang lama tidak membeli pulsa dikawatirkan kartu habis masa aktif, secara umum masa aktif kartu berlaku selama 30 hari, setelah itu habis masa aktif dan masuk masa tenggang. Akhir dari habis masa tenggang kartu hangus dan tidak bisa digunakan sama sekali. Cara mengaktifkan kartu hangus karena habis masa tenggang sangat sulit dan bahkan jikapun bisa menghidupkan kartu mati karena habis masa tenggang kemungkinan berubah menjadi kartu pascabayar kartu halo.
Paket Internet Telkomsel Murah 4G Unlimited
Memilih paket internet Telkomsel 4G Unlimited adalah pilihan yang tepat. Karena jaringan 4G memberikan koneksi yang kuat dan akses yang cepat. Paket internet 4G sangat cocok untuk kamu aktifkan untuk membantu koneksivitas kamu dalam internet. Paket internet 4G akan membantu kamu untuk tidak menunggu apabila sedang melakukan download, karena telah dilengkapi dengan akses yang super cepat (hal ini juga dipengaruhi oleh jaringan disekitar kamu).
Baca Juga: Cara Mengaktifkan paket CloudMax Telkomsel
Paket internet Telkomsel Murah 4G unlimited mempunyai banyak jenis paket yang dapat kamu pilih untuk diaktifkan. Berikut daftar paket internet Telkomsel 4G Unlimited murah terbaru.
Paket Internet Murah Telkomsel 4G Terbaru
Untuk mendapatkan paket internet telkomsel 4G Unlimited terbaru kamu perlu mendaftar paket agar bisa diaktifkan, adapun kode yang bisa kamu gunakan untuk membeli paket internet telkomsel murah terbaru yaitu
Baca Juga: Promo Paket Internet Telkomsel
Tekan kode *363*9# Lalu OK
Kamu punya kesempatan untuk mendapatkan kuota 12GB dan 8GB melalui kode paket tersebut. Kuota 12GB akan dibagi menjadi (500MB Paket Flash + 1,5GB kuota Lokal 10GB Kuota 4G). Namun apabila kode *363*9# tidak bisa membeli paket internet karena ada laporan "Maaf,permintaan anda tidak dapat kami proses. Silahkan coba beberapa saat lagi", bisa kamu gunakan kode *363# saja untuk membeli paketnya.
Cara Daftar Paket Internet Telkomsel Murah Terbaru
Banyak jenis pilihan paket internet telkomsel mungkin membuat kamu ragu mau mengaktifkan paket yang mana. Nah kali ini ada aket internet kuota 10GB masa aktif 1 bulan. Cara mengaktifkan paket internet telkomsel bulanan bisa gunakan kode berikut
Tekan kode *363*13# lalu OK
Pilih paket TAU 4G kemudian ikuti instruksi sampai pembelian paket kamu berhasil, pastikan kamu telah mengetahui harga dan masa aktif kuota sebelum diaktifkan.Untuk pembelian pertama kamu akan mendapat masa aktif 2 bulan, kemudian untuk pembelian paket selanjutnya masa aktif 1 bulan
Paket Internet Telkomsel Murah Terbaru Paket Gila OnLoop
Nikmati paket internet dengan masa aktif 30 hari untuk akses internet dengan total kuota 21GB yang dibagi menjadi beberapa bagian paket yaitu
- 12,5GB kuota malam
- 3,5GB kuota Reguler
- 5GB kuota 4G
Sesuai namanya, paket ini hanya dikususkan untuk pengguna kartu Loop saja, kamu bisa mengakses internet siang maupun malam karena telah tersedia dua pembagian paket internet. Untuk mengaktifkan paket internet telkomsel Gila onloop kamu bisa gunakan kode berikut
Tekan *567# Lalu OK
Cara Daftar Paket Internet Telkomsel 4G Unlimited Terbaru
Kamu bisa aktifkan paket internet telkomsel murah kuota 800MB untuk masa aktif 7 hari, kemudian ada juga kuota 4,8GB untuk masa aktif 1 bulan dengan harga 100rb.Cara daftar paket internet 4G Unlimitedpun terbilang mudah dan gampang.
Ketik format untuk daftar paket internet telkomsel murah 4G unlimited dengan format berikut
UL REG<Spasi>100K lalu kirim ke 3636
Sebelum menggunakan kuota, sebaiknya tunggu sampai ada balasan pembelian paket yang mengatakan kamu telah berhasil mengaktifkan paket internet Telkomsel 4G unlimited
Apabila kamu telah mendownload aplikasi mytelkomsel gunakan juga untuk membeli paket internet murah, banyak pilihan paket yang tersedia dalam aplikasi mytelkomsel antara lain yaitu:
Mytelkomsel reward, Paket Combo Sakti, Paket Internet OMG, Kuota keluarga, Kuota ketengan,Paket Konferensi, PAket Bundling Cloudmax, Paket internet malam, dan masih banyak lagi.
0 Response to "Paket Internet Telkomsel Murah 4G Unlimited Terbaru"
Post a Comment
Terima kasih telah berkunjung ke Blog ini, silahkan berkomentar dengan sopan dan sesuai dengan topik pembahasan. Komentar berisi Link Aktif, Promosi Produk Tertentu, J*di, P*rn*, Komentar berbau SARA dan Permusuhan, tidak akan dipublish/Lansung Admin HAPUS. Terima Kasih