-->

Cara Transfer Kuota Internet im3 Indosat kesesama Pengguna Indosat

Cara transfer kuota internet indosat sangat mudah dan gampang kok. Indosat menawarkan beragam jenis paket mulai dari paket Nelpon, paket SMS dan paket internet Indosat. Indosat memberikan fitur transfer kuota internet yang dapat kamu bagikan kepada sesama pengguna indosat juga. Jadi, jika kamu mempunyai banyak kuota internet pada kartu im3 bisa kamu bagikan pada teman atau saudara kamu yang juga mempunyai kartu im3 indosat. Cara mengirim kuota internet kesesama pengguna internet kartu indosat sangat mudah kok.

Jika kamu penasaran mau tahu cara mengirm kuota internet im3 kesesama pengguna indosat. Ayo ikuti cara transfer kuota internet im3 kesesama pengguna indosat berikut ini agar kamu dapat berbagi kuota kesesama pengguna indosat.

Cara Transfer Kuota Internet Im3 Indosat kesesama pengguna Indosat

Cara-Transfer-Kuota-Internet-im3-Indosat-kesesama-Pengguna-Indosat
  • Cara Mengirim kuota internet indosat kesesama pengguna im3
  • Ketik format untuk mengirim / berbagi kuota / transfer kuota kesama indosat via kode dial
  • berikut format transfer kuota
Ketik *123# Lalu OK

  • Lalu tekan Angka 5 (Lainya) untuk melanjutkan ke menu transfer kuota internet indosat kesesama pengguna im3 indosat
  • Pilih Nomor 3 untuk memilih menu " Internet Lainya"
  • Pilih Angka 5 untuk memilih menu " Gift Internet "
  • Masukan Nomor tujuan transsfer kuota im3 indosat
  • Lalu masukan jumlah transfer kuota internet
  • Setelah nomor tujuan transfer kuota im3 kamu masukan, jumlah kuota transfer kuota internet indosat juga sudah dipilih. Langkah berikutnya adalah pilih " KIRIM "



Apabila format transfer kuota internet im3 indosat sudah benar, maka kamu akan mendapatkan konfirmasi melalui SMS bahwa bagi kuota telah berhasil. silahkan cek kembali sisa paket internet kamu. Transfer kuota internet indosat adalah fitur atau layanan bagi kuota yang bisa kamu kirim kesesama pengguna indosat.

Transfer kuota internet im3 indosat tidak hanya melalui dial kode *123# saja, namun ada cara lain yang dapat kamu coba untuk bagi kuota internet im3 melalui aplikasi myim3. Agar dapat menggunakan fitur aplikasi myim3, pastikan kamu telah mendownload aplikasinya. Jika belum, lansung saja download aplikasi myim3 melalui playstore dan install aplikasi sampai siap.

Jika aplikasi myim3 telah berhasil kamu download dan install, kemudian cara menggunakan aplikasi myim3 dengan cara daftarkan nomor im3 pada aplikasi. Lalu masukan kode verifikasi akun dan login. Berikut cara bagi kuota internet im3 kesesama pengguna indosat


Cara Bagi kuota internet im3 kesesama pengguna Indosat via Aplikasi Myim3


Cara-Transfer-Kuota-Internet-im3


  • Buka aplikasi Myim3 yang telah kamu daftarkan nomor HP
  • Lalu login
  • Pilih menu " Penawaran " untuk proses transfer kuota internet im3
  • Silahkan kamu pilih menu dari penawaran ini
  • Lalu pilih menu " Gift " Gift adalah fitur berbagi atau transfer
  • Masukan nomor tujuan transfer kuota internet
  • Pilih jumlah transfer kuota internet im3
  • terakhir pilih menu " Beli " dan akhiri dengan pilih menu " Bayar "
  • Tunggu Konfirmasi melalui SMS mengenai transfer kuota indosat telah berhasil 


Untuk mengatasi gagal transfer kuota internet im3 indosat, Pastikan sisa kuota internet atau jumlah paket internet kamu mencukupi dengan cara cek sisa paket internet sebelum berbagi kuota. Jika sisa kuota internet tidak mencukupi, maka transfer kuota internet kesama pengguna indosat gagal.Pastikan juga nomor tujuan untuk bagi kuota sudah benar.

Cara transfer kuota internet indosat adalah cara mudah untuk berbagi kuota internet tampa harus perlu mengeluarkan uang untuk beli kuota bagi penerima transfer paket. Apabila ada kendala pada saat transfer kuota internet indosat, kamu bisa minta bantuan pada call center Indosat melalui 185. ini dia cara menghubungi call center indosat

Nah itu dia cara transfer kuota internet im3 indosat kesesama pengguna indosat. Semoga artikel ini bermanfaat, jika ada salah kata dalam penulisan admin mohon maaf.

Baca Juga Artikel Terkait

0 Response to "Cara Transfer Kuota Internet im3 Indosat kesesama Pengguna Indosat"

Post a Comment

Terima kasih telah berkunjung ke Blog ini, silahkan berkomentar dengan sopan dan sesuai dengan topik pembahasan. Komentar berisi Link Aktif, Promosi Produk Tertentu, J*di, P*rn*, Komentar berbau SARA dan Permusuhan, tidak akan dipublish/Lansung Admin HAPUS. Terima Kasih