-->

Cara Mengatasi Kamera WA Ke Zoom Sendiri

caraceksisapaket - Informasi yang beredar di internet baru-baru ini pengguna media sosial banyak menemukan keanehan pada saat menggunakan kamera wa ke zoom sendiri.Pertanyaannya kenapa kamera WA ngezoom sendiri? Hal ini tentu dapat kita atasi dengan cara melakukan pemeriksaan pada settingan aplikasi whatsapp maupun pada smartphone.


Cara-Mengatasi-Kamera-WA-Ke-Zoom-Sendiri


Kamera  WA ngezoom sendiri tentunya sangat menganggu pada saat kita ingin mengambil gambar maupun video yang akan di upload untuk status WA. Apabila kamu dapat mengatasi kamera wa jadi zoom maka tidak akan ada lagi keanehan yang ditemukan.

Berdasarkan informasi yang admin dapatkan dari berbagi sumber, berikut cara mengatasi kamera whatsapp zoom. Sebelum itu, kamu harus melakukan settingan WA supaya menjadi full screen dengan cara membuka aplikasi whatsapp selanjutnya klik tombol setting yang terletak di kanan atas aplikasi.

1. Begini Cara Atasi Kamera WhatsApp Jadi Zoom

  • Silahkan buka aplikasi whatsapp untuk setting kamera wa, klik tombol setting pada menu lalu masuk ke file data. Lakukan pemeriksaan apakah penggunaan data sudah melampaui batas penggunaan normal.
  • Langkah selanjutnya untuk atasi kamera wa zoom. Silahkan matikan smartphone kamu sebentar, kemudian buka bagian penutup dan lihat pada bagian kamera apakah ada debu atau kotoran yang mungkin saja dapat menghambat cahaya kamera untuk menangkap gambar dan video. Bersihkan kamera wa menggunakan kapas atau tisu agar tidak menggores bagian kamera
  • Silahkan cek file sampah yang kamu terima maupun kirim melalui whatsapp, file file yang terkirim dan diterima akan menumpuk jika tidak pernah dihapus sehingga dapat memperlambat kinerja aplikasi maupun ponsel. Hapus file cache melalui aplikasi wa ataupun ponsel
  • Untuk mengatasi kamera wa zoom sendiri supaya tidak terjadi kembali lakukan buang semua file sampah whatsapp baik file cache maupun file data yang tidak diperlukan.
  • Sebelum menghapus file wa sebaiknya cek dulu apakah ada file file yang masih diperlukan dan segera pindahkan ke sdcard.

2. Cara Mengatasi Kamera WA Ngezoom Sendiri

  • Silahkan uninstall pemasangan aplikasi whatsaap beta
  • Kemudian, masuk ke Google Playstore maupun Appstore di ponsel yang kamu pakai
  • Lalu klik profil agar dapat mengubah akun yang tidak terdaftar di Beta Tester
  • Selanjutnya masuk ke halaman produk whatsapp
  • Silahkan pasang aplikasi kembali

Agar dapat mengetahui versi aplikasi yang digunakan apakah yang stabil, kamu dapat kunjungi halaman pengaturan di whatsapp, selanjutnya tekan tulisan "help",dan pilih "App info". Jika telah menggunakan aplikasi yang stabil namun masih menemukan masalah,solusi selanjutnya untuk mengatasi kamera di wa jadi zoom yaitu update aplikasi ke versi terbaru. 

Untuk mengecek apakah update tersedia silahkan buka playstore, kemudian ketik whatsapp. Jika terlihat menu "update" atau perbarui artinya kamu disarankan untuk memperbaharui aplikasi ke versi terbaru.

Oya admin informasikan kembali, sebelum menghapus file cache atau file data whatsapp supaya tidak ngezoom sendiri. Pastikan kamu telah mengecek file yang ingin dihapus, karena bila terhapus akan susah untuk dikembalikan lagi. 

Apabila kamu kehilangan file atau data bukan tanggung jawab admin.Nah demikianlah yang dapat admin ulas dalam artikel ini semoga bermanfaat, banyak maaf jika ada salah kata dalam penulisan yang tidak disengaja.

Baca Juga Artikel Terkait

0 Response to "Cara Mengatasi Kamera WA Ke Zoom Sendiri"

Post a Comment

Terima kasih telah berkunjung ke Blog ini, silahkan berkomentar dengan sopan dan sesuai dengan topik pembahasan. Komentar berisi Link Aktif, Promosi Produk Tertentu, J*di, P*rn*, Komentar berbau SARA dan Permusuhan, tidak akan dipublish/Lansung Admin HAPUS. Terima Kasih